Label Berita Jabar Hari Ini

Tag: Berita Jabar Hari Ini

DPPKBPPPA Menggelar Workshop, Perlindungan Anak di Satuan Pendidikan Menjadi Prioritas Utama

GARUT, STATUSJABAR.COM - Dinas Pengendalian Penduduk Keluarga Berencana Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak (DPPKBPPPA) Kabupaten Garut menggelar Workshop Perlindungan Khusus Anak di Satuan Pendidikan...

Pemdaprov Jabar Hapus Tunggakan Pajak Kendaraan Bermotor

BANDUNG, STATUSJABAR.COM – Pemerintah Daerah Provinsi Jawa Barat (Pemdaprov Jabar) menghapus seluruh tunggakan pajak kendaraan bermotor, baik roda dua maupun roda empat, bagi masyarakat...

Mengabdi Puluhan Tahun Sebagai Sukwan di Kelurahan, Jeje Ditawari Umroh atau Bedah Rumah dari Wakil Bupati Garut

GARUT, STATUSJABAR.COM - Raut wajah bahagia menyelimuti bapak dua anak, Jeje (65) saat Wakil Bupati Garut memberikan tawaran bantuan bedah rumah atau Umroh, Selasa...

Cek Jadwal dan Lokasi Penukaran Uang di Kabupaten Garut

GARUT, STATUSJABAR.COM - Jadwal dan lokasi penukaran uang di Garut banyak dicari oleh warga. Apalagi, mendekati penerimaan THR, banyak masyarakat ingin menukarkan uang baru. Untuk...

Yudha Anggota DPRD Garut Minta Bupati dan Sekda Agar Dapat Mengalokasikan Anggaran dari Hasil Efisiensi untuk Bantu Warga Yang Terkena Musibah

GARUT, STATUSJABAR.COM - Anggota DPRD Kabupaten Garut dari Fraksi PDI Perjuangan, Yudha Puja Turnawan, Minggu (16/3) mengunjungi korban tanah longsor yang terjadi di Kampung...

Baznas Garut Tetapkan Zakat Fitrah 2025 Sebesar Rp 40.500 Per Jiwa

GARUT, STATUSJABAR.COM - Berdasarkan fatwa MUai nomer 6 tahun 2022 untuk besaran zakat fitrah ditetapkan per jiwa nya itu sebanyak 2,7 kilogram (kg) beras...

Jual Miras, Ibu-Ibu di Kerkof Diciduk Satpol PP Garut

GARUT, STATUSJABAR.COM - Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP) Kabupaten Garut menggelar operasi penyakit masyarakat (pekat) di beberapa kecamatan di Kabupaten Garut, Kamis (13/03/2025)...

Nikmati Momen Berbuka Puasa dengan ‘Dulag Ramadhan’ di Hotel Harmoni Garut Suguhkan Iftar Rasa Nusantara

GARUT, STATUSJABAR.COM - Ramadhan merupakan bulan penuh rahmat yang dirayakan oleh seluruh umat Islam di dunia dan selalu ditunggu-tunggu sebagai momen istimewa. Bulan Ramadhan hadir...

Bank Indonesia Buka Layanan Penukaran Uang Baru di Kabupaten Garut, Ini Jadwal dan Lokasinya

GARUT, STATUSJABAR.COM - Menjelang Lebaran 2025, Bank Indonesia (BI) kembali menyediakan layanan penukaran uang baru untuk memenuhi kebutuhan masyarakat. Layanan ini tersedia melalui kas keliling...

Untuk Ciptakan Pasar Ceplak yang Nyaman dari Pengemis dan Pengamen, Satpol PP Garut Siagakan Anggota Berjaga Hingga Rela Hibahkan Waktunya

GARUT, STATUSJABAR.COM - Guna memberikan kenyamanan kepada masyarakat, Pemerintah Kabupaten Garut Melalui Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP) mengupayakan wilayah Kabupaten Garu bebas dari...
- Advertisment -

Most Read